10 OOTD Celana Cargo Wanita Hijab untuk Tampil Kasual

oleh -288 views

8. Kaus dan Celana Cargo Hitam

10 OOTD Celana Cargo Perempuan Hijab untuk Tampil Kasual

Banyak orang yang suka dengan outfit serba hitam. Termasuk OOTD celana cargo cewek hijab yang satu ini.

Kamu tinggal memadukan antara kaus hitam yang panjang, lalu pasangkan dengan celana cargo hitam yang kamu punya. Outfit serba hitam ini akan makin lengkap dengan hijab dan sepatu sandal hitam. 

9. Sweater dan Celana Cargo Putih

10 OOTD Celana Cargo Perempuan Hijab untuk Tampil Kasual

Kalau sebelumnya bernuansa serba hitam, kali ini beralih ke outfit serba putih. Mulai dari sweater putih, celana cargo putih, sampai hijab putih pula. Bahkan, aksesori tote bag dan sneakers-nya pun bernuansa putih sama seperti bajunya. 

10. Kemeja Flanel dan Celana Cargo Putih

10 OOTD Celana Cargo Perempuan Hijab untuk Tampil Kasual

Terakhir, padukan kemeja flanel dan celana cargo putih yang kontras. Kemeja flanel itu berwarna biru dengan detail kancing depan dan kerah yang tegak.

Baca Juga  SMA YPKPM Ambon Gelar Presentasi Karya Tulis Ilmiah

Sementara celana cargo nya memiliki aksen kantong di kanan dan kiri yang membuatnya kelihatan lebih stylish. 

Macam-macam OOTD celana cargo cewek hijab di atas bisa kamu jadikan referensi kalau ingin tampil edgy dan keren. Yuk, bikin style celana cargo sendiri versimu!

sumber: popbela

No More Posts Available.

No more pages to load.