Namun, mereka yang iri terhadap keberhasilan orang lain justru mencari cara untuk pamer demi terlihat lebih unggul dan menonjol dibandingkan orang lain.
Itulah beberapa tanda iri dengan keberhasilan orang lain yang bisa kamu kenali. Dalam situasi seperti ini, sebaiknya kamu jadikan semuanya motivasi untuk terus berkembang.
sumber: popbela